Jokowi Hadiri Doa Bersama Ahmad Luthfi-Taj Yasin
Jakarta – Presiden Ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi), menghadiri acara doa bersama untuk Jawa Tengah di Lapangan Simpang Lima Semarang. Acara ini digelar oleh pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Tengah (Jateng) nomor urut 2, Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen. Dilansir detikJateng, Sabtu (23/11/2024), Taj Yasin Maimoen (Gus Yasin) lebih dulu datang di acara tersebut. […]
Jokowi Hadiri Doa Bersama Ahmad Luthfi-Taj Yasin Read More »